Lowongan Kerja PT. Garuda Indonesia 20 Oktober 2012 - Awarded as “The World’s Best Regional Airline” and certified as 4-Star Airline, Garuda Indonesia has beenthe leading airline in Indonesia and expanding throughout the world. To support company’s expansion plan, we invite young and dynamic individuals to join our teamas:
Cargo Purchase Analyst
Responsibilities:
- Memastikan dirumuskannya isu-isu penting (objektif) mengenai pengadaan barang dan jasa, melalui analisis, formulasi, kompilasi, pemodelan, forecast data/informasi, guna melihat perkembanganbesaran/indikator lainyang terkait sebagai masukan yang perlu diantisipasi oleh manajemen.
- Memastikan tersedianya alternatif solusi atau rekomendasi improvement atas proses pengadaan barang dan jasa untuk meningkatkan kualitas keputusan manajemen.
- Memastikan dipahaminya proses, metodologi atau rekomendasi pengadaan barang dan jasa secara optimal oleh pihak terkait.
- Memastikan terimplementasinya program yang terkait dengan pengadaan barang dan jasa.
- Memastikan tersedianya laporan dan review atas pelaksanaan implementasi program.
Requirements:
- Pria / Wanita, Warga Negara Indonesia (WNI)
- Usia maksimal 27 tahun
- Pendidikan minimal S1 dari universitas terkemuka, baik di dalam maupun luar negeri
- IPK minimal 3.00 (skala 4.00)
- Diutamakan dari jurusan Bisnis, Manajemen, Administrasi Niaga, Teknik Industri
- Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun di bidang pengadaan barang dan jasa
- Aktif dalam Bahasa Inggris, lisan dan tulisan
- Aktif mengikuti kegiatan organisasi
- Menguasai penggunaan komputer (minimal internet dan Ms. Office)
Kandidat yang memenuhi persyaratan silakan melakukan registrasi secara online di website e-Recruitment Garuda Indonesia di alamat http://career.garuda-indonesia.com
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Lowongan Kerja
dengan judul Lowongan Kerja PT. Garuda Indonesia 20 Oktober 2012. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://zanabiku.blogspot.com/2012/10/lowongan-kerja-pt-garuda-indonesia-20.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - Jumat, 19 Oktober 2012
Belum ada komentar untuk "Lowongan Kerja PT. Garuda Indonesia 20 Oktober 2012"
Posting Komentar