Jadwal Pertandingan Bulutangkis Olimpiade London 2012 RESMI

Jadwal Pertandingan Bulutangkis Olimpiade London 2012 adalah resmi. Penyelenggaraan Olimpiade di kota London, Inggris baru saja dimulai. Menampilkan sejumlah atlet berbagai cabang olahraga di seluruh dunia. Seperti biasanya, Indonesia mengandalkan sumbangan emas dari cabang olahraga badminton. Akankah atlet badminton kita mampu mewujudkannya?

jadwal-pertandingan-badminton-olimpiade-london-2012.jpg

Berikut ini Jadwal Pertandingan Bulutangkis Olimpiade London 2012 resmi yaitu :

Penyisihan Grup

28 Juli Pkl 08.30

  • Ganda Campuran C : Ahmad T/Liliyana N (Indonesia) vs Diju V/ Gutta J (India) 28 Juli Pkl 09.40
  • Ganda Putri C : Greysia P/Meiliana J (Indonesia ) vs Michelle E/ Annari V (Afrika Selatan) 28 Juli Pkl 13.05
  • Tunggal Putra O : Taufik Hidayat (Indonesia) vs Petr Kaukal (Chechnya) 28 Juli Pkl 19.07
  • Ganda Putra B : M Ahsan / Septano B (Indonesia) vs Bodin I/ Maneepong J (Thailand) 29 Juli Pkl 8.30
  • Ganda Campuran C : Ahmad T/Liliyana N (Indonesia) vs Lee YD/ Ha Je (Korea Selatan) 29 Juli Pkl 13.07
  • Tunggal Putra B : Simon Santoso (Indonesia ) vs Must Raul (Estonia) 29 Juli Pkl 19.40
  • Ganda Putra B : M Ahsan / Septano B (Indonesia) vs Adam Cwalina/ Michal Logosz (Polandia) 30 Juli Pkl 08.30
  • Tunggal Putri O : Adrianti Firdasar (Indonesia) vs Alesia Zaitsava (Belarus) 30 Juli Pkl 20.52
  • Ganda Putra B : M Ahsan / Septano B (Indonesia) vs Ko Sung Hyun/Yoo Yeon Seong (Korea Selatan)

30 Juli Pkl 09.44 yaitu :

  • Ganda Putri C : Greysia P/Meiliana J (Indonesia ) vs Leanne Choo/ Renuga Veeran (Australia)

31 Juli Pkl 20:19 yaitu :

  • Ganda Putri C : Greysia P/Meiliana J (Indonesia ) vs Jung Eun Ha/ Min Jung Kim (Korea Selatan)

31 Juli Pkl 18.30 yaitu :

  • Ganda Campuran C : Ahmad T/Liliyana N (Indonesia) vs Thomas Laybourn/Kamila Rytter Juhl (Denmark)

31 Juli Pkl 19.05 yaitu :

  • Tunggal Putri O : Adrianti Firdasari (Indonesia) vs Petya Nedelcheva (Bulgaria)

31 Juli Pkl 09.42 yaitu :

  • Tunggal Putra O : Taufik Hidayat (Indonesia ) vs Pablo Abian (Spanyol)

31 Juli Pkl 13.07 yaitu :

  • Tunggal Putra B : Simon Santoso (Indonesia ) vs Michael Lahnsteiner (Austria)

1 Agustus

  • Babak Penyisihan Tunggal Putri
  • Babak Perempat Final Ganda Campuran

2 Agustus

  • Babak Perempat Final Ganda Putra
  • Babak Perempat Final Tunggal Putri
  • Babak Semi Final Ganda Campuran
  • Babak Perempat Final Tunggal Putra
  • Babak Semi Final Ganda Putri

3 Agustus

  • Babak Semi Final Tunggal Putri
  • Babak Semi Final Tunggal Putra
  • Perebutan medali perunggu dan emas di Ganda Campuran

4 Agustus

  • Babak Semi Final Ganda Putra
  • Perebutan medali perunggu dan emas di Ganda Putri dan Tunggal Putri

5 Agustus

  • Perebutan medali perunggu dan emas di Ganda Putra dan Tunggal Putra

Lihat juga hasil pertandingan badminton Olimpiade London dan terima kasih. Terus dukung seluruh jajaran atlet dari kontingen Indonesia. Demikianlah informasi resmi Jadwal Pertandingan Bulutangkis Olimpiade London 2012.

Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Olahraga dengan judul Jadwal Pertandingan Bulutangkis Olimpiade London 2012 RESMI. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://zanabiku.blogspot.com/2012/08/jadwal-pertandingan-bulutangkis.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Zaenal Abidin - Jumat, 03 Agustus 2012

Belum ada komentar untuk "Jadwal Pertandingan Bulutangkis Olimpiade London 2012 RESMI"

Posting Komentar